Baca Novel Status WhatsApp Ibu Mertua Full

  • Sahabatberfikir
  • Jan 31, 2022

Status WhatsApp Ibu Mertua – Aduh siapa nih disini yang sudah berkeluarga dan sudah memiliki mertua? Novel Status WhatsApp Ibu Mertua ini mungkin cocok untuk jadi selingan di waktu luang kamu loh.

Novel Status WhatsApp Ibu Mertua ini juga menyelipkan dengan kejadian-kejadian yang mungkin dialami seseorang di dunia nyata. Menyelipkan suatu pesan dan pelajaran yang bermakna untuk kemudia menjadi bekal kita kedepannya.

Kepo gimana kelanjutan dari ceritanya, simak ya dari awal sampai akhir ya Readers!

Tentang Novel Status WhatsApp Ibu Mertua

Judul: Status WhatsApp Ibu Mertua
Penulis: andrianisilviaR
Penerbit: Fizzo (Fictum)
Genre: Romansa
Bahasa: Indonesia

Sinopsis dan Cuplikan Singkat Novel Status WhatsApp Ibu Mertua

Membuat pelakor panas
“Aku tahu perasaan Mbak seperti apa, Mbak pasti sakit hati menerima semua ini. Tapi, kami saling mencintai, Mbak. Tolong jangan pisahkan kami.” Ia mengiba.

“Tidak! Kau tidak akan pernah tahu apa yang kurasakan sebelum kau mengalaminya sendiri. Apa perlu aku menyuruh Mas Lukman menikah lagi, agar kau juga ikut merasakan apa yang kurasakan?!”

Ikuti terus kelanjutan cerita rumahtangga Kanaya dan Lukman. Bisakah rumahtangga mereka kembali seperti dulu?

BLURRR…

Dahi ini mengernyit saat melihat pesan masuk dari Risma-teman kuliahku. Tidak biasanya ia mengirimkan pesan, Risma selalu menelpon atau langsung des coll

kalau ada sesuatu.

[Selamat ya atas kehamilan. Lo. Nanti lah, balik dari Malaysia gue baru ke rumah Lo.]

Tidak mengerti dengan maksud perkataan Risma, atau mungkin ia salah mengirimkan pesan?

Aku masih menunggu unduhan foto yang dikirim oleh Risma.

Mata ini seketika membelalak melihat tangkapan layar dari status WhatsApp ibu mertua yang dikirimkan Risma.

Di foto itu terlihat jelas wajah Mas Lukman-suamiku yang menempelkan telinganya di perut buncit seorang wanita. Wajah lelaki yang sudah empat tahun menjadi suamiku itu terlihat bahagia dengan senyum yang merekah.

Alhamdulillah acara tujuh bulanan lancar. Minta doanya dari semua agar persalinan menantuku dilancarkan!

Mata ini langsung memanas setelah membaca bubuhan caption di bawah foto.

Menantu?

Ibu mertua hanya memiliki dua anak, Mas Lukman dan adik perempuannya yang masih kuliah.

Baca Juga :

Novel My Husband (Un) Perfect PDF Gratis FULL EPISODE
Baca Novel Nafkah Lima Belas Ribu Full Episode Gratis
Novel Dear Rania

Tidak ingin menduga-duga aku langsung mengirimkan pesan balasan pada Risma, menanyakan perihal ini padanya,

[Lo, dapet dari mana foto ini. Ris?] Terkirim.

[Ibu Mertua Lo’kan temen arisannya Nyokap gue. Masa lo lupa!] Pesan balasan dari Risma.

……

Saat mencari di pembaruan status, tidak ada kutemukan status ibu mertua. Bahkan tidak pernah sekalipun aku melihat status WhatsApp ibu mertua.

Apa ibu mertua sengaja menyembunyikan statusnya dari kontakku?

Mencoba langsung menghubungi Mas Lukman tapi tidak diangkat, menghubungi Ibu mertua juga tidak bisa. Tidak habis akal, aku mencari kontak satpam komplek yang ku kenal

Telepon itu langsung tersambung

“Pak, ini saya Kanaya. Apa benar di rumah Ibu mertua saya ada acara?” tanyaku to the point.

“Loh… bukannya itu acaranya Ibu Kanaya, ya? acara tujuh bulanan’ jawabnya dari seberang telepon.

Rasanya dunia ini runtuh seketika, lututku lemas tidak bisa menopang bobot tubuhku sendiri.

Apa benar suamiku telah menikah lagi dengan wanita lain?

Mas Lukman melakukan ini karena aku tidak kunjung hamil?

sedangkalitu rasa cinta dan sayangmu padaku, Mas?

Jika saja jarak dari Kalimantan ke Surabaya bisa kutempuh beberapa menit, sudah pasti akhplangsung mendatangi rumah ibu mertua untuk memastikannya sendiri.

Sayang, pekerjaan menahanku di tempat ini. Hampir satu bulan aku jauh dari suami dan keluargaku.

Ya Allah…cobaan apalagi ini? Tidak cukupkah Engkau mengambil kedua orangtuaku?

Bersambung…

Cara Baca Mudah Novel

Setelah kamu membaca sinopsis dan cuplikan singkat di atas, pasti kamu kepo kan gimana kelanjutannya. Nah, untuk mempermudah dan menuntaskan rasa penasaran kamu, kamu bisa langsung Klik disini aja ya untuk menemukan dan menuntaskan ke kepoan kamu dengan novel ini. Selamat membaca.

Akhir Kata

Terima kasih Readers sudah mau mampir ke lapak kami dan sudah membaca artikel kami dari awal sampai akhir ini. Semoga kebersamaan kami bersama kalian ini dapat membantu kamu dan membuat kamu untuk slalu mau mengunjungi laman kami di Sahabat Berfikir ya.

Semoga hari kalian bahagia dan jangan lupa untuk slalu bersyukur Readers!

SEE U<3

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *