Baca Novel Aku Ratu Bukan Babu Full Episode

  • Sahabatberfikir
  • Feb 04, 2022

Novel Aku Ratu Bukan Babu – Readerssss… Kembali lagi berama Sahabat Berfikir nih. Kali ini kita akan membahas Novel Aku Ratu Bukan Babu. Novel ini cocok banget buat kamu yang sedang menikmati hari enjoy mu ini.

Menceritakan seputar seorang perempuan dan berlatar belakangkan tentang kekeluargaan dan rumah tangga. Cerita ini cocok banget buat kamu yang gemar banget baca novel. Dari kalangan usia remaja sampai kalangan usia dewasa nih.

Simak ulasan artikel ini dari awal sampai akhir ya Readers, jangan sampai ketinggalan keseruan dari keseluruhan novel ini ya.

Deskripsi Novel Aku Ratu Bukan Babu

Judul: Aku Ratu, Bukan Babu
Penulis: Anggrek Bulan
Penerbit: Innovel / Dreame
Genre: Romantis
Bahasa: Bahasa indonesia

Sinopsis dan Cuplikan Novel Aku Ratu Bukan Babu

Selama tujuh bulan lebih iparku dan keluarganya menjadi benalu di rumahku, dan mereka selalu menjadikan aku pembantu di rumahku sendiri.

Suamiku tak tega jika harus mengusir mereka, jadi kini aku akan main cantik hingga mereka tak betah lagi berada di rumahku.

BLURR…

AKU BUKAN PEMBANTU KALIAN

“Rin, buruan dong masaknya! Laper banget nih aku kamu nggak dengar dari tadi Kayla nangis terus? Ya karena aku

Japar jadi ASI ku kan jadi encer. Cepetan dong masaknya!”

Pagi ini, kakak iparku, Kak Sarah kembali mengomel. Padahal jam di dinding masih menunjukkan pukul setengah enam

Baca Juga :

Baca Novel Nafkah Lima Belas Ribu Full Episode Gratis
Cara Baca Novel Asa di Ujung Sajadah Full Episode
Novel Suamiku Kemayu Full Episode

pagi, masih terlalu dini juga untuk sarapan pagi. Meski kutahu dia memang saat ini juga sedang menyusui putra

bungsunya-Bobby-yang saat ini masih berusia satu tahun. Sedangkan selepas shalat subuh aku sudah membuatkan

segelas s**u hangat untuknya, Mas Dimas dan dua putrinya kembarnya, Dewi dan Devi yang kini berusia lima tahun.

“Iya cepetan dong Tante. Devi juga lapar banget nih,” ucap Devi yang diamanini pula oleh saudara kembarnya Dewi.

Sebetulnya kedua keponakanku ini sangatlah cantik. Rambut lebat, bermata coklat, hidung mancung dan berkulit putih bersih, namun sayang Mbak Sarah tak pernah perhatian pada mereka, hingga penampilan mereka kelihatan dekil.

Tak jarang akulah yang memandikan mereka dan mendandani mereka, padahal di usia segitu harusnya mereka sudah bisa mandiri.

….

Entah didikan seperti apa yang diberikan oleh Mbak Sarah dan Mas Rusli pada mereka berdua, hingga mereka tumbuh

menjadi anak yang malas, manja dan berbuat apapun sesuka hatinya.

“Sabar ya sebentar lagi mendidih, kalian mandi dulu sana. Nanti pas selesai mandi makanannya pasti sudah matang,” mereka.

bujukku pada

“Malas banget in pagi-pagi kok mandi. Mending nonton tivi, yuk Dev kita nonton tivi dulu. Jangan lama-lama ya Tante!” Kali ini gantian Dewi lah yang berujar padaku.

Pemandangan seperti ini sudah tujuh bulan terakhir terjadi di rumahku Sejak Mbak Saran dan keluarganya pindah ke

rumah ini. Mereka tinggal di sini karena memang sudah tak memiliki tempat tinggal lagi Mas Rusli yang seorang

pemborong bangkrut karena telah di tipu temannya senilai ratusan juta. padahal uang tersebut adalah pinjaman dari

banyak tempat. Dengan terpaksa akhirnya mereka menjual semua aset dan rumah untuk mengembalikan semua

pinjaman itu

Sementara rumah peninggalan mertua sudah di jual dua tahun yang lalu, dan hasil penjualannya di bagi dua untuk Kak

Sarah dan juga suamiku. Namun pembagian itu sedikit tak adil, suamiku hanya mendapat tiga puluh persen saja dari

hasil penjualan rumah itu. Dari hasil uang itu dan sedikit tabungan, kami membangun rumah ini. Rumah mungil di tanah

peninggalan orang tuaku, dengan tiga kamar tidur di dalamnya.

Sesungguhnya aku tak pernah keberatan bila mereka tinggal bersama kami, namun sikap mereka seolah aku ini adalah…

Cara Baca Mudah Novel

Kamu bisa dengan mudah baca novel ini dengan KLIK DISINI ya Readers.

Akhir Kata

Sekian dan terima kasih ya sudah mau baca dan mampir ke artikel kami. Jangan lupa untuk mampir ke laman lapak kami hanya di Sahabat Berfikir.

Sampai Jumpa, jangan lupa bahagia, dan SEE U <3

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *